Prabowo Subianto Peroleh 50,9 Persen vs Ganjar Pranowo 38,0 Persen dalam Head to Head Survei SPIN

Avatar photo

- Pewarta

Jumat, 13 Oktober 2023 - 10:31 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto saat bersama Masyarakat. (Facbook.com/@Prabowo Subianto)

Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto saat bersama Masyarakat. (Facbook.com/@Prabowo Subianto)

ON24JAM.COM –  Head to Head antar kandidat Calon Presiden Prabowo Subianto melawan Ganjar Pranowo dalam survei SPIN (Survey dan Polling Indonesia) hasilnya Prabowo menang telak capai 50,9%.

“Kalau kita lihat hasil-hasil survei dari lembaga yang lain dikatakan Pak Prabowo itu akan menang ya Head to Head dengan siapa aja.”

“Baik dengan Ganjar maupun dengan Anies siapapun yang lolos di putaran ke dua.” ungkap Igor Dirgantara melalui virtual Zoom, Kamis,12 Oktober 2023.

“Hasil itu juga sama di SPIN kali ini kalau Pak Prabowo vs Ganjar, Prabowo meraih 50,9% Pak Ganjar 38,0%, sebesar 11,1% belum menentukan pilihan.” lanjutnya

Baca artikel lainnya di sini: Usai Pertemuan Ketum Partai Politik, Prabowo Subianto Ungkap Cawapres Sudah Mengerucut 4 Nama

Survei SPIN ini dilakukan pada 29 September – 7 Oktober 2023 terhadap 1230 responden yang tersebar secara proporsional di 34 Provinsi di Seluruh Indonesia.

Adapun, Metode Pengambilan Data menggunakan Multistage Random Sampling dengan Margin of Error kurang lebih 2,8% dan pada tingkat kepercayaan sebesar 95%.***

Berita Terkait

Partai Gerindra Buka Peluang Dukung Pasangan Kaesang Pangarep dan Ahmad Luthfi di Pilkada Jateng
Soal Potensi Ridwan Kamil Berpasangan dengan Sandiaga Uno di Pilkada Jabar, Begini Tanggapan Partai Golkar
Memiliki Resep untuk Tingkatkan Elektoral Partai dari Jokowi, Begini Pengakuan Ketua Umum PAN Zulkifli Hasan
Soal Usung Kader PDIP Tri Rismaharini untuk Cslon Wagub pada Pilkada Jatim 2024, PKB Beri Penjelasan
Soal Nama untuk Calon Gubernur di Pilkada Jakarta, Jawa Barat, dan Jawa Tengah, Ini Kata Partai Demokrat
Menangkan Pilkada 2024, Sejumlah Pers Daerah dari Pulau Sumatera hingga Pulau Papua Siap Kolaborasi
Sekjen Gerindra Ahmad Muzani: Kita Akan Buat Kekuasaan Prabowo Terang Benderang
Kemenkeu Beti Tanggapan Soal PDIP Usung Sri Mulyani dalam Bursa Pemilihan Gubernur DKI Jakarta
Jasasiaranpers.com dan media online ini mendukung program manajemen reputasi melalui publikasi press release untuk institusi, organisasi dan merek/brand produk. Manajemen reputasi juga penting bagi kalangan birokrat, politisi, pengusaha, selebriti dan tokoh publik.

Berita Terkait

Rabu, 24 Juli 2024 - 08:12 WIB

Salah Satunya Mesin Ekonomi Baru, Airlangga Hartarto Ungkap 3 Mesin Utama untuk Dorong Pertumbuhan Ekonomi

Kamis, 4 Juli 2024 - 15:46 WIB

Pelemahan Nilai Tukar: Tantangan bagi Sektor yang Bergantung pada Impor Bahan Baku, Dampak pada Kinerja IHSG

Rabu, 26 Juni 2024 - 13:31 WIB

Ini Tujuan Jajaran Direksi BRI Kembali Lakukan Aksi Borong Saham hingga Miliaran Rupiah

Senin, 10 Juni 2024 - 00:09 WIB

Meningkatkan Mutu dan Kompetensi: Peran Penting LSP Perikanan Hias Indonesia dalam Industri Ikan Hias Nasional

Jumat, 31 Mei 2024 - 04:08 WIB

Prakonvensi RSKKNI Pembiayaan: OJK Bahas Pentingnya Kompetensi dan Sertifikasi di Le Méridien Jakarta

Rabu, 8 Mei 2024 - 14:07 WIB

Indonesia Hadapi Beberapa Risiko Global, Salah Satunya Arah Kebijakan FED yang Penuh Ketidakpastian

Rabu, 8 Mei 2024 - 10:58 WIB

Indonesia Hadapi Beberapa Risiko Global, Salah Satunya Pasok Global yang Belum Sepenuhnya Pulih

Minggu, 5 Mei 2024 - 13:52 WIB

Bulog Diminta Badan Pangan Nasiona Serap Sebanyak-banyaknya Produksi Dalam Negeri59

Berita Terbaru