Berjalan 10 Tahun, Prabowo: Kemitraan dengan Tiongkok Berjalan dengan Prinsip Saling Menghormati

Avatar photo

- Pewarta

Selasa, 14 November 2023 - 13:15 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Menteri Pertahanan Prabowo Subianto di acara Kadin-Zhejiang Welcoming Gala Dinner yang digelar di Jakarta. (Dok Tim Media Prabowo Subianto)

Menteri Pertahanan Prabowo Subianto di acara Kadin-Zhejiang Welcoming Gala Dinner yang digelar di Jakarta. (Dok Tim Media Prabowo Subianto)

24JAMNEWS.COM  –  Menteri Pertahanan Prabowo Subianto mengapresiasi kemitraan strategis komprehensif yang telah berjalan selama 10 tahun serta terjalin dengan sangat baik di antara Indonesia dan Tiongkok (China).

Hal itu, menurut Prabowo Subianto, terjadi lantaran kemitraan strategis komprehensif kedua negara dilandasi dengan prinsip saling percaya, menguntungkan, serta menghormati.

“Kemitraan strategis komprehensif antara Indonesia dengan China sudah memasuki tahun ke-10.”

“Selama ini, kemitraan strategis yang sudah terjalin sangat baik ini berlandaskan prinsip saling percaya”.

“Saling menguntungkan, dan saling menghormati,” ungkap Prabowo Subianto saat menghadiri acara ‘Kadin Indonesia-Zhejiang Welcoming Gala Dinner’ di Jakarta, Senin 13 November 2023.

Baca artikel lainnya di sini : Pasca Pendaftaran di KPU, Survei Indikator Politik Sebut Elektabilitas Prabowo Subianto Menguat

Ia kemudian mendorong agar di masa depan, Indonesia dan China dapat memperluas fokus kerja sama, mulai dari pengembangan talenta hingga ekonomi yang ramah lingkungan.

Harapannya, kerja sama itu dapat meningkatkan kesejahteraan rakyat kedua negara.

“Selanjutnya, kerja sama kedua negara harus berpusat pada pengembangan talenta, people-centered development, dan ramah lingkungan untuk kesejahteraan rakyat kedua negara,” ungkapnya.

Baca artikel lainnya, di sini: Bikin Portal Berita Melayani Jasa Pembuatan Media Online yang Berkualitas dengan Paket Hemat

“Bangsa yang maju adalah bangsa yang mengutamakan kesejahteraan rakyatnya dan yang juga mau saling berbagi untuk kesejahteraan komunitas regional dan internasional,” sambung Prabowo Subianto.

Dalam kesempatan tersebut Prabowo Subianto juga menyinggung perihal perkembangan Provinsi Zhejiang.

Baca Juga:

Sokong Ekosistem Perunggasan Nasional, Bapanas Utamakan Keberlanjutan Produksi Jagung Pakan Dalam Negeri

Portal berita ini menerima konten video dengan durasi maksimal 30 detik (ukuran dan format video untuk plaftform Youtube atau Dailymotion) dengan teks narasi maksimal 15 paragraf. Kirim lewat WA Center: 085315557788.

Prabowo Subianto Berhasil Operasi Cidera Kaki, Ucapkan Terima Kasih ke Tim Tenaga Medis

Memiliki Resep untuk Tingkatkan Elektoral Partai dari Jokowi, Begini Pengakuan Ketua Umum PAN Zulkifli Hasan

Ia mengapresiasi bagaimana provinsi itu semakin berkembang dan menempati provinsi keempat untuk produk domestik bruto (PDB) Tiongkok.

Oleh karena itu, Prabowo Subianto juga mendorong agar Indonesia memiliki peningkatan hubungan perdagangan dua arah dengan China, khususnya dengan Provinsi Zhejiang.

Provinsi yang memiliki ibu kota di Hangzhou ini juga disebut Prabowo Subianto sebagai kota yang terkenal dengan keindahan alam dan keramahtamahannya.

“Kita mendengar bahwa ada pepatah kuno di China yang berbunyi bahwa ‘As there is a paradise in heaven, there are Suzhou and Hangzhou on earth’,” kata Prabowo Subianto.***

Berita Terkait

Aliansi Madura Minta Majelis Hakim Dipecat Usai Anak DPR Penganiaya Pacar Hingga Tewas Dibebaskan
Selidiki Sosok T Terkait Praktik Judi Online, Bareskrim Polri Segera Panggil Ketua BP2MI Benny Rhamdani
Sokong Ekosistem Perunggasan Nasional, Bapanas Utamakan Keberlanjutan Produksi Jagung Pakan Dalam Negeri
Prabowo Subianto Berhasil Operasi Cidera Kaki, Ucapkan Terima Kasih ke Tim Tenaga Medis
Peretas PDNS Tak Libatkan Negara, Menkominfo Budi Arie Setiadi: Perorangan dengan Motif Ekonomi
Kasus Dugaan Pemerasan dan Gratifikasi di Kementan, Syahrul Yasin Limpo Dituntut 12 Tahun Penjara
DPR Minta Laporan Data Para Pejabat yang Terlibat Judi Online Kepala PPATK Beri Tanggapan Tegas
Sebanyak 3,2 Juta WNI Main Judi Online, Uang Triliunan Terdeteksi Mengalir ke 20 Negara Mayoritas di Asean
Jasasiaranpers.com dan media online ini mendukung program manajemen reputasi melalui publikasi press release untuk institusi, organisasi dan merek/brand produk. Manajemen reputasi juga penting bagi kalangan birokrat, politisi, pengusaha, selebriti dan tokoh publik.

Berita Terkait

Kamis, 11 Juli 2024 - 18:35 WIB

Partai Gerindra Buka Peluang Dukung Pasangan Kaesang Pangarep dan Ahmad Luthfi di Pilkada Jateng

Sabtu, 29 Juni 2024 - 15:24 WIB

Memiliki Resep untuk Tingkatkan Elektoral Partai dari Jokowi, Begini Pengakuan Ketua Umum PAN Zulkifli Hasan

Sabtu, 29 Juni 2024 - 13:49 WIB

Soal Usung Kader PDIP Tri Rismaharini untuk Cslon Wagub pada Pilkada Jatim 2024, PKB Beri Penjelasan

Kamis, 13 Juni 2024 - 09:45 WIB

Soal Nama untuk Calon Gubernur di Pilkada Jakarta, Jawa Barat, dan Jawa Tengah, Ini Kata Partai Demokrat

Jumat, 17 Mei 2024 - 19:21 WIB

Menangkan Pilkada 2024, Sejumlah Pers Daerah dari Pulau Sumatera hingga Pulau Papua Siap Kolaborasi

Senin, 13 Mei 2024 - 16:04 WIB

Sekjen Gerindra Ahmad Muzani: Kita Akan Buat Kekuasaan Prabowo Terang Benderang

Kamis, 9 Mei 2024 - 11:21 WIB

Kemenkeu Beti Tanggapan Soal PDIP Usung Sri Mulyani dalam Bursa Pemilihan Gubernur DKI Jakarta

Kamis, 18 April 2024 - 10:52 WIB

Tanggapi Pertemuan Mardiono dengan Aìrlangga di acara Halalbihalal Golkar, Ganjar Pranowo: Tidak Apa-apa

Berita Terbaru